Profil Ormawa

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Bahasa dan Sastra



BEM Fakultas Bahasa dan Sastra di Universitas Sains Al-Qur'an bertanggung jawab atas pengelolaan kegiatan mahasiswa di Fakultas Bahasa dan Sastra. Yang berkomitmen untuk meningkatkan kualitas hidup akademik dan non-akademik mahasiswa melalui program-program inklusif dan kolaboratif sesuai dengan visi dan misi. Visi : Terwujudnya badan eksekutif mahasiswa yang saling berinisiatif serta progresif dan aspiratif dalam kontribusi & pemberdayaan mahasiswa sesuai dengan nilai nilai kepesantrenan. Misi : 1. Membangun budaya diskusi sebagai wujud organisasi yang lebih aspiratif 2. Mengoptimalkan SDM yang ada dalam lingkup BEM FBS sebagai sarana pendukung dan pendorong kreativitas mahasiswa 3. Mengoptimalkan penggunaan media sebagai sarana informasi & komunikasi 4. Membangun relasi dengan sebuah institusi untuk membantu terlaksananya Tri Dharma Perguruan Tinggi

Susunan Pengurus dan Anggota Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Bahasa dan Sastra Tahun 2024

Ketua : Aurenza Shafa Shabilla
Sekertaris : Yulya Setya Wahyu
Bendahara : Nurhalimah
Koordinator Departemen Keagamaan : Isti'anah
Koordinator Departemen Minat dan Bakat : Dinda Adiningrum
Koordinator Departemen Hubungan Masyarakat : Adis Triawan
Koordinator Departemen Jaringan, Informasi, dan Komunikasi : Nofan Ahmad Kholikin
Koordinator Departemen Advokasi : Susi Rahmawati